Aceh-jurnalborneo.co.id
Kabar baik dari Aceh, Cabang olahraga Dayung berhasil meloloskan satu atlet putra menuju babak final.
Atlet itu, Indra Setiawan turun canowing Men Kayak (MK-1) jarak 1000 meter
di hari pertama pelaksanaan PON XXI /2024 cabor dayung di nomor canoweing yang dipertandingkan
di Bendungan Keuliling, Aceh Barat pada, Selasa (3/9) sore.
Sementara atlet putri Women Kayak (WK1) 1000 meter Gresxylia Amazha diprediksi ternyata tidak lolos ke semifinal gugur hanya masuk urutan ke tiga.
Indra berhasil melaju yang tercepat babak finis dengan waktu 3.47 detik dibayangi atlet Riau menjadi runnur up.di revice final A.
Usai pertandingan, Indra menyebut, akan berupaya lebih keras lagi dibabak final yang dipertandingkan pada Rabu (4/9).
Pada babak final Indra akan menghadapi lima daerah diantaranya Jawa Barat, Jawa Tengah, Riau dan lainnya.
Indra mengatakan, sejak star sampai 400 meter benar-benar mengeluarkan tenaga ekstra untuk mendahului lawan.
Karena angin sangat kencang memasuki jarak 250 meter garis fimis perahu agak susah dikendalikan kerena jalannya perahu tidak lurus karena diterpa angin kencang
Salah satu pelatih dayung senior Jhon Travolta mengatakan, selain bersyukur atas satu atlet lolos ke babak final, tapi dalam dipikiran belum aman.
“Kami baru bisa tenang kalau sudah dapat medali emas semoga esok bisa mewujudkan keinginam itu,” kata Jhon
Kalteng juga masih menyisakan nomor canoweing nomor Women Kayak ( WK-2) 500 meter, duet atlet putri Yerni dan Alexsa Kristiani.
Kemudian (MK-4) 500 meter kwartet Krisman, Friendli, Didi Jeriandi, Christian Famungkas.
Kemudian (WK-4) jarak 500 meter kwartet pendayung putri Lovenia Aprelia, Alexsa Kristiani, Yerni, Grescylia Amazha.(red).