• Tentang Kami
  • Index Berita
Kamis, 27 November 27 2025
  • Login
Jurnal Borneo
  • Beranda
  • Jurnal Utama
  • Jurnal Kalteng
    • Jurnal Palangka Raya
    • Jurnal Kapuas
    • Jurnal Katingan
    • Jurnal Gunung Mas
    • Jurnal Kotim
    • Jurnal Kobar
    • Jurnal Seruyan
    • Jurnal Lamandau
    • Jurnal Sukamara
    • Jurnal Barsel
    • Jurnal Bartim
    • Jurnal Barut
    • Jurnal Murung Raya
    • Jurnal Pulang Pisau
  • Jurnal Legislatif
    • DPRD Kalteng
    • DPRD Kota Palangka Raya
    • DPRD Barito Selatan
    • DPRD Barito Utara
    • DPRD Barito Timur
    • DPRD Gunung Mas
    • DPRD Kapuas
    • DPRD Kotim
    • DPRD Murung Raya
    • DPRD Kotawaringin Timur
    • DPRD Kotawaringin Barat
    • DPRD Lamandau
    • DPRD Seruyan
    • DPRD Sukamara
  • Jurnal Kalimantan
    • Jurnal Kalsel
    • Jurnal Kalbar
    • Jurnal Kaltim
    • Jurnal Kaltara
  • Jurnal Global
    • Jurnal Ekonomi
    • Jurnal Republik
    • Jurnal Humaniora
    • Etalase
    • Desa Wisata
  • Jurnal Justice
  • Jurnal Sport
No Result
View All Result
Jurnal Borneo
No Result
View All Result

Beretika di Era Digital

Sabtu 16 Oktober 2021
in Jurnal Kapuas
0
SHARES
Share on FacebookShare on Twitter

KAPUAS, JurnalBorneo.co.id – Literasi digital memiliki peran yang sangat penting bagi masyarakat, utamanya di masa seperti saat ini agar digitalisasi bisa terlaksana dengan baik dan optimal.

“Peran literasi digital diantaranya mampu membuat kita berpikir kritis, kreatif dan inovatif dalam menghadapi masalah yang terjadi,” kata narasumber Webinar Indonesia Makin Cakap Digital wilayah Kapuas, Ahmad Suhaili, Jumat.

BeritaTerkait

Pemkab Kapuas Berikan Bimbingan Teknis kepada BPD se-Kabupaten Kapuas

Legislator Kapuas Siap Dukung Kepemimpinan Wiyatno-Dodo

DPRD Dukung Investasi Perkebunan Kelapa Sawit di Kapuas

Esensi literasi digital yakni sebuah konsep dan praktik yang bukan hanya menitikberatkan kecakapan untuk menguasai teknologi. Seorang pengguna yang memiliki kecakapan literasi digital, mampu mengoperasikan alat dan bermedia sosial dengan penuh tanggung jawab.

Selanjutnya literasi digital dapat diartikan sebagai kecakapan menggunakan media digital dengan beretika serta bertanggung jawab, untuk memperoleh informasi serta berkomunikasi.

Sekretaris PWI Kapuas ini menjelaskan, terkait hal itu maka upaya menanamkan etika di era digital juga sangatlah penting yang dapat dilakukan dengan meminta anak untuk tidak mengunci akun agar tetap bisa terpantau.

Kemudian mengajak kritis menyikapi suatu informasi dengan saring serta cek dan ricek, eksplorasi minat dan bakat dengan informasi yang dimiliki.

Konsisten menerapkan hukum jika melanggar dan apresiasi jika berhasil, mengingatkan agar menghindari tayangan iklan rokok dan minuman keras, hingga menanamkan etika berkomunikasi di media sosial.

“Etika menjadi pedoman saat menggunakan berbagai platform digital secara sadar, bertanggung jawab, berintegrasi, serta menjunjung tinggi nilai-nilai kebajikan antar manusia dalam berinteraksi,” jelasnya.

Lebih lanjut ia mengingatkan, di era kecepatan informasi seperti sekarang, bukan berarti seseorang harus terburu-buru, melainkan harus selalu mengecek sebuah informasi. Ini sebagai upaya mencegah dan menghindari informasi palsu atau hoaks.

Sebab hoaks memiliki sejumlah dampak negatif yang dapat memengaruhi opini publik, sehingga diantaranya bisa mengganggu kerukunan masyarakat dan lainnya. (antara/fer)

ShareTweetSendShare
Tags: Headlines

Related Posts

Pemkab Kapuas Berikan Bimbingan Teknis kepada BPD se-Kabupaten Kapuas

Pemkab Kapuas Berikan Bimbingan Teknis kepada BPD se-Kabupaten Kapuas

Senin 19 Mei 2025
Legislator Kapuas Siap Dukung Kepemimpinan Wiyatno-Dodo

Legislator Kapuas Siap Dukung Kepemimpinan Wiyatno-Dodo

Selasa 18 Februari 2025
DPRD Dukung Investasi Perkebunan Kelapa Sawit di Kapuas

DPRD Dukung Investasi Perkebunan Kelapa Sawit di Kapuas

Senin 17 Februari 2025
Pemkab Kapuas Gelar Pasar Penyeimbang

Pemkab Kapuas Gelar Pasar Penyeimbang

Kamis 7 November 2024

Berita Terbaru

  • 200 Pebulutangkis Berlaga di Kejurprov PBSI Kalteng Selasa 25 November 2025
  • Gudep 02.019-02.020 Tunjung Nyaho UPR Gelar Seminar Kepramukaan Nasional 2025 Senin 24 November 2025
  • IPSI Kalteng Siapkan Wasit Juri dan Pelatih Profesional Sambut Porprov XIII/2026 Senin 24 November 2025
  • DPRD Kalteng Fokuskan Penyelesaian Beberapa Raperda Jelang Akhir Tahun 2025 Senin 24 November 2025
  • Gubernur Kalteng Buka Pasar Murah dan Salurkan Bantuan Pangan Presiden Sabtu 22 November 2025


Next Post
Polres Seruyan Gelar Upacara Purna Bhakti Melepas Kasi Humas

Polres Seruyan Gelar Upacara Purna Bhakti Melepas Kasi Humas

© 2020 Jurnal Borneo

  • Tentang Kami
  • Kode Etik Jurnalistik
  • Pedoman Media Siber
  • Perlindungan Wartawan

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
No Result
View All Result
  • Beranda
  • Jurnal Utama
  • Jurnal Kalteng
    • Jurnal Palangka Raya
    • Jurnal Kapuas
    • Jurnal Katingan
    • Jurnal Gunung Mas
    • Jurnal Kotim
    • Jurnal Kobar
    • Jurnal Seruyan
    • Jurnal Lamandau
    • Jurnal Sukamara
    • Jurnal Barsel
    • Jurnal Bartim
    • Jurnal Barut
    • Jurnal Murung Raya
    • Jurnal Pulang Pisau
  • Jurnal Legislatif
    • DPRD Kalteng
    • DPRD Kota Palangka Raya
    • DPRD Barito Selatan
    • DPRD Barito Utara
    • DPRD Barito Timur
    • DPRD Gunung Mas
    • DPRD Kapuas
    • DPRD Kotim
    • DPRD Murung Raya
    • DPRD Kotawaringin Timur
    • DPRD Kotawaringin Barat
    • DPRD Lamandau
    • DPRD Seruyan
    • DPRD Sukamara
  • Jurnal Kalimantan
    • Jurnal Kalsel
    • Jurnal Kalbar
    • Jurnal Kaltim
    • Jurnal Kaltara
  • Jurnal Global
    • Jurnal Ekonomi
    • Jurnal Republik
    • Jurnal Humaniora
    • Etalase
    • Desa Wisata
  • Jurnal Justice
  • Jurnal Sport

Copyright © 2017 JNews.

Berita tahu setiap ada berita terbaru OK Tidak