• Tentang Kami
  • Index Berita
Selasa, 27 Januari 27 2026
  • Login
Jurnal Borneo
  • Beranda
  • Jurnal Utama
  • Jurnal Kalteng
    • Jurnal Palangka Raya
    • Jurnal Kapuas
    • Jurnal Katingan
    • Jurnal Gunung Mas
    • Jurnal Kotim
    • Jurnal Kobar
    • Jurnal Seruyan
    • Jurnal Lamandau
    • Jurnal Sukamara
    • Jurnal Barsel
    • Jurnal Bartim
    • Jurnal Barut
    • Jurnal Murung Raya
    • Jurnal Pulang Pisau
  • Jurnal Legislatif
    • DPRD Kalteng
    • DPRD Kota Palangka Raya
    • DPRD Barito Selatan
    • DPRD Barito Utara
    • DPRD Barito Timur
    • DPRD Gunung Mas
    • DPRD Kapuas
    • DPRD Kotim
    • DPRD Murung Raya
    • DPRD Kotawaringin Timur
    • DPRD Kotawaringin Barat
    • DPRD Lamandau
    • DPRD Seruyan
    • DPRD Sukamara
  • Jurnal Kalimantan
    • Jurnal Kalsel
    • Jurnal Kalbar
    • Jurnal Kaltim
    • Jurnal Kaltara
  • Jurnal Global
    • Jurnal Ekonomi
    • Jurnal Republik
    • Jurnal Humaniora
    • Etalase
    • Desa Wisata
  • Jurnal Justice
  • Jurnal Sport
No Result
View All Result
Jurnal Borneo
No Result
View All Result

DPRD Barito Utara Gelar RDP Bahas Pemasangan KWH Listrik di Desa Karamuan

Rabu 2 Juli 2025
in DPRD Barito Utara
0
SHARES
Share on FacebookShare on Twitter

Barito Utara-jurnalborneo.co.id

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Barito Utara menggelar Rapat Dengar Pendapat (RDP) bersama pihak terkait guna membahas percepatan pemasangan KWH listrik di Desa Karamuan, Kecamatan Lahei Barat, Selasa 1 Juli 2025.

BeritaTerkait

SMPN 2 Muara Teweh Ajukan Kebutuhan Sarpras ke Wakil Ketua II DPRD Barut

DPRD Barut Dukung Langkah Pemkab Rancang Area Muara Teweh Baru

Legislator Dukung Pemkab Desain Kawasan Muara Teweh Baru Secara Terencana dan Berorientasi Jangka Panjang

Rapat ini dipimpin langsung oleh Wakil Ketua II DPRD Barito Utara, Hj. Henny Rosgiaty Rusli, S.P., M.M., bertempat di ruang rapat DPRD setempat. Dalam RDP tersebut, hadir perwakilan dari PT. Hans Katulistiwa selaku pihak pengembang, manajemen PT PLN (Persero) Unit Layanan Muara Teweh, Camat Lahei Barat, Dinas Perindustrian dan Perdagangan, serta Asisten Perekonomian dan Pembangunan Sekretariat Daerah Kabupaten Barito Utara.

Hj Henny Rosgiaty Rusli menyampaikan bahwa RDP ini bertujuan untuk mencari solusi percepatan penyambungan listrik bagi masyarakat di Desa Karamuan yang telah lama menantikan aliran listrik masuk ke desa mereka. Temukan lebih banyak Palangka Raya Polda Kalimantan Tengah Kota Palangka Raya Kendaraan kendaraan

“Permasalahan kelistrikan ini sudah lama disuarakan masyarakat. Kami di DPRD ingin memastikan bahwa proses pemasangan KWH listrik oleh pihak terkait berjalan sesuai jadwal dan tidak berlarut-larut,” tegas Hj Henny Rosgiaty Rusli.

Dari hasil rapat, disepakati bahwa pemasangan KWH listrik di Desa Karamuan oleh PT Hans Katulistiwa dan penyambungan jaringan ke pelanggan (106 rumah) paling lambat 20 Juli 2025 listril sudah menyala.

Pentingnya Sinergi Kata Dewan Barito Utara Dan penyelesaian registrasi dan pembayaran ke PLN dan PT Hans Katulistiwa selesai paling lambat tanggal 15 Juli 2025. Pihak PT Hans Katulistiwa melalui Johan Hans menyatakan kesiapannya mendukung kelancaran proses teknis lapangan.

Sementara itu, Manager PT PLN Muara Teweh, HM Haris memastikan koordinasi teknis akan terus ditingkatkan untuk menjamin target penyambungan bisa tercapai tepat waktu. Temukan lebih banyak Kota Palangka Raya Kendaraan Polda Kalimantan Tengah Palangka Raya kendaraan Dengan adanya kesepakatan ini, diharapkan warga Desa Karamuan segera bisa menikmati layanan listrik yang selama ini sangat dibutuhkan untuk meningkatkan kualitas hidup dan aktivitas ekonomi masyarakat setempat. (Red)

ShareTweetSendShare

Related Posts

SMPN 2 Muara Teweh Ajukan Kebutuhan Sarpras ke Wakil Ketua II DPRD Barut

SMPN 2 Muara Teweh Ajukan Kebutuhan Sarpras ke Wakil Ketua II DPRD Barut

Rabu 21 Januari 2026
DPRD Barut Dukung Langkah Pemkab Rancang Area Muara Teweh Baru

DPRD Barut Dukung Langkah Pemkab Rancang Area Muara Teweh Baru

Rabu 17 Desember 2025
Legislator Dukung Pemkab Desain Kawasan Muara Teweh Baru Secara Terencana dan Berorientasi Jangka Panjang

Legislator Dukung Pemkab Desain Kawasan Muara Teweh Baru Secara Terencana dan Berorientasi Jangka Panjang

Rabu 17 Desember 2025
Anggota DPRD Barito Utara Dukung Langkah Pemkab Rancang Kawasan Muara Teweh Baru 

Anggota DPRD Barito Utara Dukung Langkah Pemkab Rancang Kawasan Muara Teweh Baru 

Rabu 17 Desember 2025

Berita Terbaru

  • Tito: Proses Belajar Mengajar di Tiga Provinsi Pascabencana Kembali Berjalan 100 Persen Senin 26 Januari 2026
  • Rehabilitasi Pascabencana di Sumatera Tunjukkan Kemajuan Positif Senin 26 Januari 2026
  • Kasatgas Tito: Layanan Kesehatan di Tiga Provinsi Pascabencana Beroperasi 100 Persen Senin 26 Januari 2026
  • Pimpin Apel Pagi, Plt. Sekda Kalteng Tekankan Disiplin dan Kesiapan Penerapan Kartu Huma Betang Sejahtera Senin 26 Januari 2026
  • Pengeroyakan Juru Parkir di Yos Sudarso Senin 26 Januari 2026


Next Post
UMKM Sajikan 10 Ribu Porsi Makanan Gratis pada HUT ke-75 Dapat Apresiasi DPRD Barito Utara

UMKM Sajikan 10 Ribu Porsi Makanan Gratis pada HUT ke-75 Dapat Apresiasi DPRD Barito Utara

© 2020 Jurnal Borneo

  • Tentang Kami
  • Kode Etik Jurnalistik
  • Pedoman Media Siber
  • Perlindungan Wartawan

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
No Result
View All Result
  • Beranda
  • Jurnal Utama
  • Jurnal Kalteng
    • Jurnal Palangka Raya
    • Jurnal Kapuas
    • Jurnal Katingan
    • Jurnal Gunung Mas
    • Jurnal Kotim
    • Jurnal Kobar
    • Jurnal Seruyan
    • Jurnal Lamandau
    • Jurnal Sukamara
    • Jurnal Barsel
    • Jurnal Bartim
    • Jurnal Barut
    • Jurnal Murung Raya
    • Jurnal Pulang Pisau
  • Jurnal Legislatif
    • DPRD Kalteng
    • DPRD Kota Palangka Raya
    • DPRD Barito Selatan
    • DPRD Barito Utara
    • DPRD Barito Timur
    • DPRD Gunung Mas
    • DPRD Kapuas
    • DPRD Kotim
    • DPRD Murung Raya
    • DPRD Kotawaringin Timur
    • DPRD Kotawaringin Barat
    • DPRD Lamandau
    • DPRD Seruyan
    • DPRD Sukamara
  • Jurnal Kalimantan
    • Jurnal Kalsel
    • Jurnal Kalbar
    • Jurnal Kaltim
    • Jurnal Kaltara
  • Jurnal Global
    • Jurnal Ekonomi
    • Jurnal Republik
    • Jurnal Humaniora
    • Etalase
    • Desa Wisata
  • Jurnal Justice
  • Jurnal Sport

Copyright © 2017 JNews.

Berita tahu setiap ada berita terbaru OK Tidak