• Tentang Kami
  • Index Berita
Senin, 26 Januari 26 2026
  • Login
Jurnal Borneo
  • Beranda
  • Jurnal Utama
  • Jurnal Kalteng
    • Jurnal Palangka Raya
    • Jurnal Kapuas
    • Jurnal Katingan
    • Jurnal Gunung Mas
    • Jurnal Kotim
    • Jurnal Kobar
    • Jurnal Seruyan
    • Jurnal Lamandau
    • Jurnal Sukamara
    • Jurnal Barsel
    • Jurnal Bartim
    • Jurnal Barut
    • Jurnal Murung Raya
    • Jurnal Pulang Pisau
  • Jurnal Legislatif
    • DPRD Kalteng
    • DPRD Kota Palangka Raya
    • DPRD Barito Selatan
    • DPRD Barito Utara
    • DPRD Barito Timur
    • DPRD Gunung Mas
    • DPRD Kapuas
    • DPRD Kotim
    • DPRD Murung Raya
    • DPRD Kotawaringin Timur
    • DPRD Kotawaringin Barat
    • DPRD Lamandau
    • DPRD Seruyan
    • DPRD Sukamara
  • Jurnal Kalimantan
    • Jurnal Kalsel
    • Jurnal Kalbar
    • Jurnal Kaltim
    • Jurnal Kaltara
  • Jurnal Global
    • Jurnal Ekonomi
    • Jurnal Republik
    • Jurnal Humaniora
    • Etalase
    • Desa Wisata
  • Jurnal Justice
  • Jurnal Sport
No Result
View All Result
Jurnal Borneo
No Result
View All Result

Pemkab Barito Utara Percepat Pembangunan Infrastruktur, Direspon Positif Legislatif

Sabtu 18 Mei 2024
in Jurnal Barut
Anggota DPRD Kabupaten Barito Utara, Hasrat S Ag,

Anggota DPRD Kabupaten Barito Utara, Hasrat S Ag,

0
SHARES
Share on FacebookShare on Twitter

MUARA TEWEH, JurnalBorneo.co.id – Sebagai upaya percepatan pembangunan di bidang infrastruktur seperti jalan dan jembatan demi pemerataan pembangunan dan kemajuan perekonomian masyarakat.

Pemerintah Kabupaten Barito Utara berupaya secara maksimal melakukan pembangunan infrastruktur yang memadai, baik itu jalan, maupun jembatan yang merupakan prioritas pembangunan di Kabupaten saat ini, disamping itu juga melakukan pemeliharaan sarana dan prasarana yang sudah ada.

BeritaTerkait

Jelang Nataru 2025, Bupati dan Wakil Bupati Barito Utara Pantau Stok Bahan Pokok

Saat Meninjau Dua Pasar di Muara Teweh, Bupati–Wabup Dengarkan Keluhan Pedagang

Sanggar Harmony Etnika Nusantara Barito Utara Aktif Jaga Kelestarian Budaya Melalui Workshop

Saat ini pembangunan insfrastruktur jalan dan jembatan yang dibangun pemerintah daerah itu, meliputi wilayah Kecamatan Lahei Barat dan Lahei, serta pembangunan jalan menuju pedesaan yang sangat diperlukan guna mempercepat akses transportasi dan juga membuka ke terisolasian.

Menanggapi pembangunan infrastruktur jalan dan jembatan tersebut oleh pemerintah kabupaten Barito Utara, Pihak DPRD Kabupaten Barito Utara memberikan apresiasi atas pembangunan itu. Anggota DPRD Kabupaten Barito Utara, Hasrat S Ag, yang mengatakan, bahwa atas nama masyarakat dan anggota DPRD dari Dapil II sangat mengapresiasi dan memberikan penghargaan kepada pemerintah daerah dengan adanya langkah-langkah untuk dalam pembangunan infrastruktur jalan dan jembatan di daerah setempat, khususnya di Dapil II saat ini.

Ditambahkan Hasrat lagi, bahwa pada tahun anggaran 2024 ini pembangunan infrastruktur jalan dan jembatan untuk wilayah Lahei Barat dan Lahei, anggaran untuk penanganan maupun pembangunan infrastruktur sudah dialokasikan.

“Jadi dengan anggaran yang begitu besar yang dianggarkan pemerintah tersebut, kita patut berterima kasih kepada Pemerintah kabupaten Barito Utara atas pembangunan infrastruktur tersebut hal ini untuk kesejahteraan masyarakat, khususnya di wilayah Dapil II itu,” ucapnya Sabtu (18/05/2024).

Dikatakan Hasrat lagi, bahwa program bupati dua periode H Nadalsyah sudah dilaksanakan, seperti pembangunan jembatan Intu yang merupakan jalur dan transportasi darat yang sangat diharapkan oleh masyarakat.

“Pembangunan jalan Perusda mulai dari Desa Haragandang menuju Muara Desa Inu Kecamatan Lahei sangat berguna dan bermanfaat bagi masyarakat,” jelasnya.

Untuk saat ini selain jalan dan jembatan, pembangunan listrik untuk di dalam sungai Lahei dari Desa Haragandang Kecamatan Lahei yang sudah teraliri listrik 24 jam saat ini.

“Hampir di semua wilayah Kecamatan di Dapil II sudah teraliri listrik dan ini saat pemasangan jalur kabel,” tukasnya. (red)

 

ShareTweetSendShare

Related Posts

Jelang Nataru 2025, Bupati dan Wakil Bupati Barito Utara Pantau Stok Bahan Pokok

Jelang Nataru 2025, Bupati dan Wakil Bupati Barito Utara Pantau Stok Bahan Pokok

Minggu 21 Desember 2025
Saat Meninjau Dua Pasar di Muara Teweh, Bupati–Wabup Dengarkan Keluhan Pedagang

Saat Meninjau Dua Pasar di Muara Teweh, Bupati–Wabup Dengarkan Keluhan Pedagang

Minggu 21 Desember 2025
Sanggar Harmony Etnika Nusantara Barito Utara Aktif Jaga Kelestarian Budaya Melalui Workshop

Sanggar Harmony Etnika Nusantara Barito Utara Aktif Jaga Kelestarian Budaya Melalui Workshop

Kamis 18 Desember 2025
Pemerintah Barito Utara Matangkan Grand Desain Pengembangan Muara Teweh Baru

Pemerintah Barito Utara Matangkan Grand Desain Pengembangan Muara Teweh Baru

Kamis 18 Desember 2025

Berita Terbaru

  • Menuju Panggung Dunia , ​ Atlet Taekwondo Kalteng Tembus Seleknas Pelatnas 2026 Minggu 25 Januari 2026
  • PKS Kalteng Gaspol Pendidikan Politik, Hadirkan Narasumber Nasional Minggu 25 Januari 2026
  • Semangat Membara di Bumi Tambun Bungai: 61 Taekwondoin Kalteng Tempuh Ujian Sabuk Hitam Kukkiwon Minggu 25 Januari 2026
  • PORPROV XIII Kalteng 2026: Harga Mati, Tidak Ada Penundaan! Sabtu 24 Januari 2026
  • Aklamasi, M.Yadi Mu’at Terpilih Pimpin SMSI Kabupaten Seruyan Empat Tahun ke Depan Jumat 23 Januari 2026


Next Post
Anggota Dewan Minta Usaha di Sektor Perikanan Lebih Diperhatikan

Anggota Dewan Minta Usaha di Sektor Perikanan Lebih Diperhatikan

© 2020 Jurnal Borneo

  • Tentang Kami
  • Kode Etik Jurnalistik
  • Pedoman Media Siber
  • Perlindungan Wartawan

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
No Result
View All Result
  • Beranda
  • Jurnal Utama
  • Jurnal Kalteng
    • Jurnal Palangka Raya
    • Jurnal Kapuas
    • Jurnal Katingan
    • Jurnal Gunung Mas
    • Jurnal Kotim
    • Jurnal Kobar
    • Jurnal Seruyan
    • Jurnal Lamandau
    • Jurnal Sukamara
    • Jurnal Barsel
    • Jurnal Bartim
    • Jurnal Barut
    • Jurnal Murung Raya
    • Jurnal Pulang Pisau
  • Jurnal Legislatif
    • DPRD Kalteng
    • DPRD Kota Palangka Raya
    • DPRD Barito Selatan
    • DPRD Barito Utara
    • DPRD Barito Timur
    • DPRD Gunung Mas
    • DPRD Kapuas
    • DPRD Kotim
    • DPRD Murung Raya
    • DPRD Kotawaringin Timur
    • DPRD Kotawaringin Barat
    • DPRD Lamandau
    • DPRD Seruyan
    • DPRD Sukamara
  • Jurnal Kalimantan
    • Jurnal Kalsel
    • Jurnal Kalbar
    • Jurnal Kaltim
    • Jurnal Kaltara
  • Jurnal Global
    • Jurnal Ekonomi
    • Jurnal Republik
    • Jurnal Humaniora
    • Etalase
    • Desa Wisata
  • Jurnal Justice
  • Jurnal Sport

Copyright © 2017 JNews.

Berita tahu setiap ada berita terbaru OK Tidak